Sudah 2 hari ini wali murid juga calon siswa mulai dari TK s/d SMU disibukkan dengan pendaftaran masuk sekolah negeri baik melalui tes maupun online, bagi calon siswa yang mempunyai hasil NIM nya bagus tinggal pilih mau daftar kesekolah mana yang dia mau.
Pertanya'an nya......ternyata fakta dilapangan banyak siswa dari mulai kls 1 s/d kls 3 (SLTP) yang mempunyai nilai bagus ( nilai dalam raport selalu dapat rengking 3 - 2 bahkan 1 ) dikarenakan ketika hasil ahir dalam ujian nasional mendapatkan nilai #JEBLOK ahirnya anak - anak calon siswa tersebut tersingkir dengan sendirinya dari sekolahan negeri yang dituju atau yang dipilih, hal tersebut kami rasa tidak #ADIL !!! Bagaimana menurut para sahabat mengenai hal tersebut ??? Secara pribadi saya setuju dengan JOKOWI ujian nasional dicabut atau dipertimbangkan kembali !!!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar